Hai bunda semua, apa kabar? Semoga
kita semua dalam keadaan sehat walafiat yah, apalagi keadaan cuaca tak menentu seperti
sekarang ini kita harus pintar – pintar menjaga
kondisi tubuh agar tetap sehat.
Nah kali ini kita punya bahasan
yang menarik nih bunda, yaitu tentang pemenuhan gizi seimbang untuk mendukung
anak menjadi generasi maju.
Pasti kita para bunda suka
kebingungan kan? pertanyaan yang sering muncul dikepala :
- Apakah makanan yang dimakan anak saya sudah memenuhi gizi seimbang belum yah?
- Gizi seimbang itu bagaimana sech ?
- Porsi makan yang seharusnya dimakan itu sebanyak apa sech?
- Jika anak sudah makan, apakah minum susu masih dibutuhkan gak yah?
Dan banyak lagi pertanyaan lainnya, betul apa betul hehehe ?
mari kita bahas sama - sama yah bunda, kita belajar bareng biar menjadi ibu yang pintar demi anak - anak kita, jadi gak sekedar asal makan dan kenyang.
ilmu yang kita dapat kali ini dari event Kelas Bunda SGM Eksplor di kota Pahlawan, Surabaya, Sabtu (4/8), kemarin. Bertempat di 1903, Gubeng nara sumber yang terpercaya yaitu Qonita Rachmah, S.Gz., M.Sc (Nutr & Diet), Saiful Hadi Arofat dan Iwan Nisaburi dari Womenwill - Google).
Jadi bun kecukupan gizi itu amatlah penting, karena kalau kekurangan gizi akan beresiko diantaranya yaitu :
1. Stunting : adalah kondisi di mana tinggi badan seseorang kurang untuk seusianya. Hal ini bisa terjadi ketika anak memiliki asupan gizi tidak optimal. Berdasarkan Riset Kesehatan Dasar pada tahun 2013, ada 37.2 persen atau sekitar 9 juta anak di Indonesia mengalami stunting. duh ternyata banyak juga yah bund anak indonesia yang mengalami stunting.
2. Overweight dan Obesitas : Masalah ini terjadi ketika asupan nutrisi yang masuk lebih banyak dari yang dikeluarkan akibat kurangnya aktivitas fisik. biasakan anak untuk banyak bergerak, bermain diluar biarkan anak mengeksplor dirinya, tugas kita sebagi bunda mengawasinya.
3. Kurang Mikronutrien : Mikronutrien adalah zat gizi (nutrient) yang diperlukan oleh tubuh manusia selama hidupnya dalam jumlah kecil untuk melakukan aktivitas fisik. Mikronutrien terdiri dari vitamin dan mineral yang tidak dapat dibuat oleh tubuh tetapi dapat diperoleh dari makanan. Kurang mikronutrien dapat mengakibatkan anak anemia karena kekurangan zat besi; letih, lemah, lesu; karena kekurangan zinc; mata berawan karena kekurangan vitamin A; dan penyakit gondok karena kekurangan yodium.
setelah mengetahui resiko dari kurang gizi, untuk mencegahnya nah sekarang saatnya mengetahui tentang bagaimana sech gizi seimbang itu, sekarang kita bisa melihat tumpeng gizi seimbang yah bunda.
Agar mudah diingat kita menggunakan konsep “Isi PiringKu” di mana dalam satu kali sajian makan sebaiknya terdiri dari :
Bukan hanya itu, Bunda juga dianjurkan untuk membatasi penggunaan Gula Garam dan Lemak (Minyak) dalam masakan sehari-hari. Menurut anjuran Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, penggunaan maksimal Gula Garam dan Minyak Goreng per hari secara berurutan adalah 4 sendok makan, 1 sendok teh dan 5 sendok makan.
biasakan anak makan dengan teratur, mencukupi porsi makannya dengan 3x makan utama diselingi dengan 3x makan snack yang sehat. Sementara untuk anak usia 4 tahun disarankan Bunda untuk mencukupi kebutuhan 1600 kalori pada Si Kecil.
Jadi bun kecukupan gizi itu amatlah penting, karena kalau kekurangan gizi akan beresiko diantaranya yaitu :
1. Stunting : adalah kondisi di mana tinggi badan seseorang kurang untuk seusianya. Hal ini bisa terjadi ketika anak memiliki asupan gizi tidak optimal. Berdasarkan Riset Kesehatan Dasar pada tahun 2013, ada 37.2 persen atau sekitar 9 juta anak di Indonesia mengalami stunting. duh ternyata banyak juga yah bund anak indonesia yang mengalami stunting.
2. Overweight dan Obesitas : Masalah ini terjadi ketika asupan nutrisi yang masuk lebih banyak dari yang dikeluarkan akibat kurangnya aktivitas fisik. biasakan anak untuk banyak bergerak, bermain diluar biarkan anak mengeksplor dirinya, tugas kita sebagi bunda mengawasinya.
3. Kurang Mikronutrien : Mikronutrien adalah zat gizi (nutrient) yang diperlukan oleh tubuh manusia selama hidupnya dalam jumlah kecil untuk melakukan aktivitas fisik. Mikronutrien terdiri dari vitamin dan mineral yang tidak dapat dibuat oleh tubuh tetapi dapat diperoleh dari makanan. Kurang mikronutrien dapat mengakibatkan anak anemia karena kekurangan zat besi; letih, lemah, lesu; karena kekurangan zinc; mata berawan karena kekurangan vitamin A; dan penyakit gondok karena kekurangan yodium.
setelah mengetahui resiko dari kurang gizi, untuk mencegahnya nah sekarang saatnya mengetahui tentang bagaimana sech gizi seimbang itu, sekarang kita bisa melihat tumpeng gizi seimbang yah bunda.
Jenis makanan yang menempati bagian bawah tumpeng seperti air, karbohidrat serta sayur dan buah harus dikonsumsi lebih banyak dibandingkan jenis makanan yang menempati bagian atas tumpeng seperti protein (nabati dan hewani),.
Nah dulu saya selalu disajikan sama orang tua yang paling banyak itu adalah nasi yang penting kenyang, duh ternyata salah yah bun, semoga bunda - bunda tidak mengalami seperti saya, atau ada yang sama juga heheh tos dalam kesalahan tapi masih dibenahi mulai dari sekarang.
Agar mudah diingat kita menggunakan konsep “Isi PiringKu” di mana dalam satu kali sajian makan sebaiknya terdiri dari :
- ½ piring buah dan sayur,
- ½ piring (1/3 Lauk Pauk dan 2/3 Makanan Pokok).
Bukan hanya itu, Bunda juga dianjurkan untuk membatasi penggunaan Gula Garam dan Lemak (Minyak) dalam masakan sehari-hari. Menurut anjuran Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, penggunaan maksimal Gula Garam dan Minyak Goreng per hari secara berurutan adalah 4 sendok makan, 1 sendok teh dan 5 sendok makan.
biasakan anak makan dengan teratur, mencukupi porsi makannya dengan 3x makan utama diselingi dengan 3x makan snack yang sehat. Sementara untuk anak usia 4 tahun disarankan Bunda untuk mencukupi kebutuhan 1600 kalori pada Si Kecil.
Setelah mencoba mengetahui apa itu gizi seimbang tentunya saya pun mencoba menerapkan buat anak, alhamdulillah si adek Faeyza yang sering kami panggil si Tuan muda senang memakannya.
Tara ... ini dia "isi piringku" untuk memenuhi kebutuhan sekecil, yuk kita lihat isinya apa saja yah:
💜 1/2 piring buah dan sayur : saya memasak sayur bening bayam campur wortel dan labu siam. Untuk pengganti buah segar saya memasak puding buah jambu, bunda bisa berkreasi dengan sayur"an dan buah"an segar lainnya.
💜 1/3 piring lauk pauk : misalnya ikan, ayam, daging dan telur, saya membuat goreng ikan lele kemudian disuir agar anak tidak terkena durinya
💜 2/3 : makanan pokok yaitu nasi, bunda juga bisa berkreasi mengganti dengan menu karbohidrat lainnya
Untuk mengimbangi kebutuhan nutrisi sikecil tidak lupa berikan segelas susu SGM 2x sehari 😍 seperti SGM Eksplor baru dengan formula Complinutri, Mengandung minyak ikan & Omega 3, Kalsium & Vitamin D, Zinc & Vitamin C, serat pangan Inulin dan nutrisi penting lainnya untuk dukung si Kecil agar ia jadi anak generasi maju dengan 5 potensi prestasi. , mari wujudkan anak #generasimaju yg sehat, aktif, supel, mandiri dan kratif dengan memberikan makanan dengan gizi seimbang, pola hidup bersih dan giat berolahraga untuk memantau berat badan ideal.
Pesan umum pedoman gizi seimbang yang tak kalah penting yang wajib kita ketahahui nech bunda diantaranya:
Nah sudah terjawab semua yah bunda pertanyaan tadi diatas?
Meski kita tidak hadir di event tersebut tapi kita tetap berterimakasih bisa mendapatkan ilmunya yah bunda. Sangat bermanfaat sekali bagi kita para Bunda agar lebih melek gizi. untuk ringkasan materi lengkapnya, bisa buka di link Event Kelas Bunda Surabaya
💜 1/2 piring buah dan sayur : saya memasak sayur bening bayam campur wortel dan labu siam. Untuk pengganti buah segar saya memasak puding buah jambu, bunda bisa berkreasi dengan sayur"an dan buah"an segar lainnya.
💜 1/3 piring lauk pauk : misalnya ikan, ayam, daging dan telur, saya membuat goreng ikan lele kemudian disuir agar anak tidak terkena durinya
💜 2/3 : makanan pokok yaitu nasi, bunda juga bisa berkreasi mengganti dengan menu karbohidrat lainnya
Untuk mengimbangi kebutuhan nutrisi sikecil tidak lupa berikan segelas susu SGM 2x sehari 😍 seperti SGM Eksplor baru dengan formula Complinutri, Mengandung minyak ikan & Omega 3, Kalsium & Vitamin D, Zinc & Vitamin C, serat pangan Inulin dan nutrisi penting lainnya untuk dukung si Kecil agar ia jadi anak generasi maju dengan 5 potensi prestasi. , mari wujudkan anak #generasimaju yg sehat, aktif, supel, mandiri dan kratif dengan memberikan makanan dengan gizi seimbang, pola hidup bersih dan giat berolahraga untuk memantau berat badan ideal.
Pesan umum pedoman gizi seimbang yang tak kalah penting yang wajib kita ketahahui nech bunda diantaranya:
- pastikan gizi anak memenuhi kebutuhan, dab biasakan makan bersama keluarga
- biasakan mengonsumsi ikan dan sumber protein lainnya
- perbanyak mengonsumsi sayuran dan cukup buah - buahan
- biasakan membawa bekal makanan dan air putih dari rumah
- batasi mengonsumsi makanan cepat saji, jajanan dan makanan selingan yang manis, asin dan yang berlemak.
- biasakan menyikat gigi sekurang - kurangnya dua kali sehari setelah makan pagi dan sebelum tidur.
Nah sudah terjawab semua yah bunda pertanyaan tadi diatas?
Meski kita tidak hadir di event tersebut tapi kita tetap berterimakasih bisa mendapatkan ilmunya yah bunda. Sangat bermanfaat sekali bagi kita para Bunda agar lebih melek gizi. untuk ringkasan materi lengkapnya, bisa buka di link Event Kelas Bunda Surabaya
Ayo bunda kita sama - sama berjuang belajar bersama menjadi ibu yang baik untuk masa depan anak kita adalah aset yang berharga, berawal dari bunda yang mengerti kebutuhan anak. #mombassadorSGMeksplor #SGMeksplor #GerasiMaju
Terima kasih sudah mampir di blog ini, jangan sungkan mengirimkan Krisan.
Terima kasih sudah mampir di blog ini, jangan sungkan mengirimkan Krisan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar